-->

Arus Bolak Balik (AC)

 A. Arus dan Tegangan Sinusoidal

Seperti yang kita ketahui dalam arus dan tegangan bolak-balik, nilai arus dan tegangan setiap saat berubah terhadap waktu secara Sinusoidal. Sumber arus dan tegangan bolak-balik ini dapat dihasilkan oleh generator listrik bolak-balik, misalnya kumparan kawat segi empat yang diputar dalam medan magnet seperti pada pembahasan GGL induksi. Apabila kutub-kutub pada kumparan kawat ini kita hubungkan dengan kutub-kutub yang bersesuaian an pada osiloskop maka pada layar osiloskop akan ditampilkan bentuk spektrum gelombang tegangan atau arus yang berbentuk gelombang sinusoidal yang memenuhi persamaan fungsi sinusoidal


Dengan begitu spektrum gelombang tegangan seperti pada gambar berikut ini:


B. Nilai Efektif dan Nilai Rata-rata

Nilai efektif merupakan nilai arus atau tegangan bolak-balik yang setara dengan arus atau tegangan searah yang dapat menghasilkan panas yang sama besar ketika melintasi suatu penghantar sama dalam selang waktu yang bersamaan. Besar energi panas yang dihasilkan adalah sama dengan besar energi listrik yang hilang ketika melintasi suatu hambatan R, yaitu Q = W = IRt. Sehingga besar panas yang dihasilkan oleh arus efektif untuk selama selang waktu setengah periode (t=1/2T) adalah


Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Tengah Artikel 3

Iklan Bawah Artikel